Kamis, 21 Februari 2013

PENTINGNYA USG




Salah satu pemeriksaan kehamilan adalah dengan pemeriksaan Ultrasonography (USG). Pemeriksaan USG memang menjadi ‘mata’ dokter kebidanan dan kandungan untuk melihat dan meraba rasakan kondisi janin. Bahkan, janin yang sedang stress pun bisa ketahuan.

Saat perempuan terlambat haid, ia juga harus segera melakukan USG. Fungsinya, untuk melihat apakah kehamilan ada di dalam atau di luar kandungan. Kalau bayi belum kelihatan tapi sudah ada kantungnya, harus dilihat lagi 2 minggu atau satu bulan berikutnya sampai si janin muncul. Normalnya, ukuran bayi juga harus bertambah setiap bulan.  


Kurir ASI Jakarta by amura courier : solusi cerdas untuk wanita karir dan ibu menyusui. Tlp & sms : 085695138867





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

fixedbanner